Resep Lontong Sayur Padang


Hai sobatku, masih ketemu lagi nih dengan admin yang akan share informasi seputar resep makanan. Nah kali ini admin akan bagikan resep lontong sayur padang.

Penasaran kan bagaimana cara membuatnya? Langsung saja persiapkan bahan dibawah ini dan ikuti cara membuatnya!

Bahan:

Santan kental 200 ml
Jahe
Asam kandis
Bawang merah
Bawang putih
Daun kunyit
Daun salam
Daun serai
Daun jeruk
Gula pasir
Merica
Cabai merah
Nangka muda
Kunyit

Cara membuat:

- Rebus nangka muda dan cabai di panci yang terpisah.
- Haluskan bawang merah, putih, dan cabai yang telah direbus lalu campurkan jahe dan kunyit.
- Bahan yang sudah halus ditumis hingga harum lalu tambahkan daun kunyit, daun salam, serai, dan daun jeruk.
- Kemudian masukan santan.
- Tambahkan gula pasir dan merica secukupnya.
- Tuang air dari asam kandis
- Nangka yang sudah direbus, dicampurkan dengan bumbu air santan lalu aduk sampai rata.
- Tambahkan air sedikit lalu aduk sampai tercampur rata.

Lontong sayur siap disajikan dengan krupuk, rendang, dan lontong. Mantap kan?


   


DISCLAIMER: All wallpapers and backgrounds found here are believed to be in the "public domain". All of the images displayed are of unknown origin. We do not intend to infringe any legitimate intellectual right, artistic rights or copyright. If you are the rightful owner of any of the pictures/wallpapers posted here, and you do not want it to be displayed or if you require a suitable credit, then please contact us and we will immediately do whatever is needed either for the image to be removed or provide credit where it is due. All the content of this site are free of charge and therefore we do not gain any financial benefit from the display or downloads of any images/wallpaper.

0 Response to "Resep Lontong Sayur Padang"

Post a Comment