Peyek Teri Medan Teman Makan Apa Aja


Peyek Teri Medan
Bahan-bahan    
  1. 500 gr tepung beras (aku pakai rose brand)
  2. 200 gr teri medan yang putih ukuran tidak terlalu kecil - cuci bersih lalu tiriskan
  3. 2 siung bawang putih - haluskan
  4. 2 cm kencur - haluskan bersama bawang putih
  5. 5 lembar daun jeruk - iris halus kecil2
  6. secukupnya garam
  7. 200 ml santan kental
  8. secukupnya air matang
  9. secukupnya minyak untuk menggoreng

Langkah              
  1. Campurkan dalam wadah tepung beras, bawang putih halus, kencur dan daun jeruk iris dan tambahkan santan. 
  2. Aduk2 hingga rata tambahkan garam dan tambahkan air matang secukupnya hingga adonan tidak terlalu kental untuk bisa digoreng
  3. Masukkan teri sedikit demi sedikit setiap akan menggoreng.
  4. Panaskan minyak goreng kira2 setengah ukuran wajan
  5. Goreng rempeyek hingga crispy sampai adonan lepas sendirinya dari wajan.
  6. Rempeyek bisa disajikan 

Manfaat Teri Medan 
  1. PENTING UNTUK OTAK. Ikan teri mengandung asam omega-3 esensial, baik untuk kecerdasan otak si kecil.
  2. TINGGI KALSIUM UNTUK KESEHATAN TULANG DAN GIGI.Termasuk bahan makanan dengan kandungan kalsium tertinggi (972 mg/100 g). Kalsium sangat diperlukan si kecil untuk pertumbuhan tulang dan gigi yang kuat. Sedangkan bagi orang dewasa, kalsium dibutuhkan untuk menjaga tulang tetap kuat dan mencegah osteoporosis.
  3. KAYA PROTEINIkan teri segar memiliki kandungan protein yang tinggi, sekitar 10.3 g/100 g. Protein dibutuhkan si kecil untuk masa pertumbuhannya, menambah kekuatan dan daya tahan tubuhnya.
  4. MENCEGAH ANEMIAKaya akan zat besi, kandungannya mencapai 3.9 mg/100 g. Selain mencegah anemia akibat kekurangan sel darah merah, zat besi dapat membantu mempercepat proses penyembuhan dari luka.
  5. MENJAGA KESEHATAN JANTUNGIkan teri setara dengan ikan tuna, makarel, salmon, dan sarden yang mengandung minyak ikan yang kaya asam lemak omega-3. Nah, omega-3 ini memiliki peran penting dalam menjaga kesehatan jantung.




   


DISCLAIMER: All wallpapers and backgrounds found here are believed to be in the "public domain". All of the images displayed are of unknown origin. We do not intend to infringe any legitimate intellectual right, artistic rights or copyright. If you are the rightful owner of any of the pictures/wallpapers posted here, and you do not want it to be displayed or if you require a suitable credit, then please contact us and we will immediately do whatever is needed either for the image to be removed or provide credit where it is due. All the content of this site are free of charge and therefore we do not gain any financial benefit from the display or downloads of any images/wallpaper.

Oreo Cheesecake Mudah Bangett Tanpa Panggang


Oreo Cheesecake Mudah Bangett Tanpa Panggang
Bahan-bahan    
  1. 10 keping oreo
  2. 350 ml susu UHT
  3. secukupnya gula pasir
  4. keju quickmelt secukupnya,
  5. 2 sct SKM putih
  6. 2 sendok makan tepung mayzena cairkan
  7. keju chedar, parut toping


Langkah              
  1. Pisahkan oreo biskuit dengan creamnya
  2. Hancurkan biskuit oreo sesuai selera
  3. Masak keju quick melt, gula,susu, santan dengan api kecil sampai mendidih
  4. Masukkan tepung mayzena yang udah dicairkan, 
  5. Aduk sampai mengental
  6. Susun layer demi antara cheesecake dengan oreo 
  7. Toping sesuia selera 



   


DISCLAIMER: All wallpapers and backgrounds found here are believed to be in the "public domain". All of the images displayed are of unknown origin. We do not intend to infringe any legitimate intellectual right, artistic rights or copyright. If you are the rightful owner of any of the pictures/wallpapers posted here, and you do not want it to be displayed or if you require a suitable credit, then please contact us and we will immediately do whatever is needed either for the image to be removed or provide credit where it is due. All the content of this site are free of charge and therefore we do not gain any financial benefit from the display or downloads of any images/wallpaper.

Nasi Liwet Ricecooker Simpel


Nasi Liwet Ricecooker Simpel
Bahan-bahan    
  1. 3 gelas beras
  2. 3 siung bawang merah
  3. 2 siung bawang putih
  4. 3 lembar daun salam
  5. 2 batang sereh
  6. cabe sesui selera
  7. secukupnya Garam
  8. secukupnya Penyedap rasa
  9. Minyak sayur secukupnya untuk menumis

Langkah              
  1. Cuci bersih beras lalu masukan dalam wadah ricecooker beri air secukupnya, sisihkan.
  2. Panaskan minyak tumis cabe,bawang merah dan bawang putih sampai harum
  3. Masukan semua tumisan ke dalam wadah ricecooker yang berisi beras
  4. Tambahkan daun salam,sereh geprek,garam dan penyedap rasa secukupnya
  5. Lalu masak kurang lebih 20 menit 
  6. Selamat menikmati..




   


DISCLAIMER: All wallpapers and backgrounds found here are believed to be in the "public domain". All of the images displayed are of unknown origin. We do not intend to infringe any legitimate intellectual right, artistic rights or copyright. If you are the rightful owner of any of the pictures/wallpapers posted here, and you do not want it to be displayed or if you require a suitable credit, then please contact us and we will immediately do whatever is needed either for the image to be removed or provide credit where it is due. All the content of this site are free of charge and therefore we do not gain any financial benefit from the display or downloads of any images/wallpaper.

Bothok Lamtoro Atau Petai Cina


Bothok Lamtoro Atau Petai Cina
Bahan-bahan;    
  1. 1/2 kelapa muda
  2. 2 bungkus kecil ikan teri
  3. 1/2 papan tempe
  4. sejumput daun so/daun melinjo
  5. 4 buah tomat
  6. 15 cabe rawit
  7. 2 cabe merah
  8. 3 bawang putih
  9. 6 bawang merah
  10. seruas laos
  11. 3 daun salam
  12. 3 daun jeruk
  13. seruas kencur
  14. seruas kunyit

Langkah;              
  1. Cuci semua bahan,iris tempe,daun,haluskan bawang putih,bawang merah,cabe,kunyit kencur, parut kelapa.
  2. Rendam ikan teri dengan air panas.irisbesar tomat ,
  3. Masukan daun salam,jeruk.
  4. Campurkan semua bahan, beri garam,gula,royco.cicipi rasa
  5. Bungkus dengan daun pisang yang sebelummya sudah dipanaskan
  6. Kukus -/+ 15 menit hingga daun kecoklatan 
  7. Bothok Lamtoro Atau Petai Cina siap dihidangkan






   


DISCLAIMER: All wallpapers and backgrounds found here are believed to be in the "public domain". All of the images displayed are of unknown origin. We do not intend to infringe any legitimate intellectual right, artistic rights or copyright. If you are the rightful owner of any of the pictures/wallpapers posted here, and you do not want it to be displayed or if you require a suitable credit, then please contact us and we will immediately do whatever is needed either for the image to be removed or provide credit where it is due. All the content of this site are free of charge and therefore we do not gain any financial benefit from the display or downloads of any images/wallpaper.

Banana Strawberry Smothies Bowl













Banana Strawberry Smothies Bowl
Bahan-bahan;    
  • 10 buah frozen strawberry
  • 2 buah frozen banana
  • 200 ml almond milk
  • 2 sdm yougort plain rendah lemak
  • Irisan pisang no frozen
  • buah srowberi no frozen
  • buah kiwi
  • buah berry 

Langkah ;              
  • Blender frozen strawberry, frozen banana, yougurt dengan almond milk. 
  • Hidangkan di bowl / mangkok
  • Beri topping chia seed, granolla dan gojiberry diatasnya. Dan selamat menikmati




   


DISCLAIMER: All wallpapers and backgrounds found here are believed to be in the "public domain". All of the images displayed are of unknown origin. We do not intend to infringe any legitimate intellectual right, artistic rights or copyright. If you are the rightful owner of any of the pictures/wallpapers posted here, and you do not want it to be displayed or if you require a suitable credit, then please contact us and we will immediately do whatever is needed either for the image to be removed or provide credit where it is due. All the content of this site are free of charge and therefore we do not gain any financial benefit from the display or downloads of any images/wallpaper.

Smoothis Mango Thailand Simpel banget


Smoothis Mango Thailand Simpel banget
Bahan-bahan;    
  1. 2 buah mangga
  2. 75 ml susu cair
  3. 150 ml whip cream
  4. 3 sdm santan kental

Langkah;              
  1. Potong dadu mangga sisihkan sebagian untuk topping
  2. Blender mangga dan susu cair boleh tambahkan gula sesuai selera
  3. Mixer whip cream dengan air dingin kecepatan tinggi sampai kaku tambahkan santan lalu aduk mixer dengan kecepatan rendah
  4. Sajikan,tambah kan mangga yang disisihkantadi
  5. selesai
  6. Manggo Thailand memang enak sekali 😜😜



   


DISCLAIMER: All wallpapers and backgrounds found here are believed to be in the "public domain". All of the images displayed are of unknown origin. We do not intend to infringe any legitimate intellectual right, artistic rights or copyright. If you are the rightful owner of any of the pictures/wallpapers posted here, and you do not want it to be displayed or if you require a suitable credit, then please contact us and we will immediately do whatever is needed either for the image to be removed or provide credit where it is due. All the content of this site are free of charge and therefore we do not gain any financial benefit from the display or downloads of any images/wallpaper.

Resep Martabak Telur Mini


Martabak Telur Mini
Bahan-bahan;    
  1. 100 gr tepung cakra
  2. 6 sdm air
  3. 2 sdm minyak goreng
  4. Secukupnya minyak utk rendaman

Bahan isi :
  1. 3 btg bawang pre cincang halus
  2. 1 butir telur kocok
  3. 1 btg sosis cincang/daging cincang
  4. 1 sdm bumbu kare 
  5. Secukupnya garam gula kaldu bubuk

Pelengkap:
  1. Acar timun + cabe rawit

Langkah ;             
  1. Campur tepung dan garam. Beri air uleni. Beri minyak uleni hinģga kalis dan lembut. Beri sedikit minyak sbg rendaman, diamkan 30 menit. 
  2. Buat isian campur semua bahan isi. Aduk rata.
  3. Tipiskan adonan di teflon datar dan lebar. Beri 1/2 bahan isian.
  4. Masak dgn api kecil. Lipat pinggirnya 
  5. Beri minyak rendaman adonan. 
  6. Masak hingga matang api kecil saja agar matang bahan isiannya
  7. Angkat tiriskan dan hidangkan.




   


DISCLAIMER: All wallpapers and backgrounds found here are believed to be in the "public domain". All of the images displayed are of unknown origin. We do not intend to infringe any legitimate intellectual right, artistic rights or copyright. If you are the rightful owner of any of the pictures/wallpapers posted here, and you do not want it to be displayed or if you require a suitable credit, then please contact us and we will immediately do whatever is needed either for the image to be removed or provide credit where it is due. All the content of this site are free of charge and therefore we do not gain any financial benefit from the display or downloads of any images/wallpaper.

Kue Cubit Coklat Keju













Kue Cubit Coklat Keju
Bahan-bahan;     
  1. 100 gram tepung terigu
  2. 50 gram gula pasir
  3. 1/2 sdt fermipan
  4. 125 ml santan
  5. 50 gram mentega (cairkan)
  6. 1 telur ayam (kocok asal)
  7. Sejumput garam
  8. 1/2 sdt baking powder

Topping
  1. Sesuai selera

Langkah:              
  1. Cairkan mentega lalu dinginkan
  2. Campur bahan kering tepung terigu,baking powder,fermipan,gula pasir,sejumput garam aduk rata
  3. Kocok lepas telur
  4. Kemudian masukan kocokan telur dan santan ke dalam campuran bahan kering
  5. Aduk rata kemudian masukan margarin cair
  6. Kemudian tutup dengan plastik wrap diamkan selama kurang lebih 1jam
  7. Masukan kedalam cetakan 3/4 bagian beri topping
  8. Masak dengan api kecil








   


DISCLAIMER: All wallpapers and backgrounds found here are believed to be in the "public domain". All of the images displayed are of unknown origin. We do not intend to infringe any legitimate intellectual right, artistic rights or copyright. If you are the rightful owner of any of the pictures/wallpapers posted here, and you do not want it to be displayed or if you require a suitable credit, then please contact us and we will immediately do whatever is needed either for the image to be removed or provide credit where it is due. All the content of this site are free of charge and therefore we do not gain any financial benefit from the display or downloads of any images/wallpaper.

Resep Soto Betawi Legendaris













Soto Betawi Legendaris 
Bahan-bahan :    
  1. 250 gr daging sapi (sy pakai non lemak)
  2. 250 gr paru
  3. 250 gr babat (saya skip)
  4. 3 lbr daun salam
  5. 4 lbr daun jeruk
  6. 2 cm jahe, memarkan
  7. 4 cm kayu manis
  8. 2 btg serai
  9. 3 butir cengkih
  10. 1/2 butir kelapa untuk santan

Bumbu halus:
  1. 8 siung bawang merah
  2. 6 siung bawang putih
  3. 4 buah cabe merah
  4. 1 sdt merica
  5. secukupnya garam
  6. Pelengkap
  7. Daun bawang, iris tipis
  8. Emping goreng
  9. Tomat, iris2
  10. limau
  11. Bawang goreng

Sambal:
  1. Rebus semua bahan dan haluskan
  2. sesuai selera Cabe rawit,
  3. 2 buah cabe merah
  4. 1 siung bawang putih
  5. 1 sdt garam

Langkah;             
  1. Rebus paru dan babat dalam wadah lain hingga lunak, sisihkan
  2. Rebus daging dengan kayu manis, daun salam, daun jeruk, cengkih, jahe dan serai hingha setengah matang. 
  3. Angkat dan iris daging sesuai selera.
  4. Masak kembali hingga lunak. Masukkan irisan paru dan babat.
  5. Tumis bumbu halus sampai harum. 
  6. Masukkan bumbu ke dalam rebusan daging yang sudah lunak.
  7. Kecilkan api dan tetap merebus hingga bumbu agak meresap kurang lebih 15-20 menit.
  8. Tambahkan santan. 
  9. Tunggu hingga mendidih dan rasa bumbu menyatu.
  10.  Koreksi rasa.
  11. Soto betawi siap disajikan







   


DISCLAIMER: All wallpapers and backgrounds found here are believed to be in the "public domain". All of the images displayed are of unknown origin. We do not intend to infringe any legitimate intellectual right, artistic rights or copyright. If you are the rightful owner of any of the pictures/wallpapers posted here, and you do not want it to be displayed or if you require a suitable credit, then please contact us and we will immediately do whatever is needed either for the image to be removed or provide credit where it is due. All the content of this site are free of charge and therefore we do not gain any financial benefit from the display or downloads of any images/wallpaper.

Resep Cumi Asin Cabai Hijau Petai


Cumi Asin Cabai Hijau Petai
Bahan-bahan :    
  1. 1/4 cumi asin
  2. 1 buah tempe
  3. 6 siung bawang merah
  4. 3 siung bawang putih
  5. 10 cabai hijau keriting
  6. 5 cabai rawit merah
  7. 3 tomat hijau kecil
  8. secukupnya garam
  9. bumbu pentedap
  10. minyak goreng untuk menumis

Langkah:              
  1. Potong cumi menjadi beberapa bagian.
  2. Buang kotoran,lalu rendam dalam air sebentar kemudian goreng setengah mateng
  3. Potong tempe seukuran dadu kecil-kecil lalu goreng
  4. Tumis semua bumbu (bawang merah putih, cabai merah hijau, tomat hijau) tuang cumi dan tempe. Lalu masak selama 15 menit
  5. Kemudian petai. 
  6. Tambahkan garam dan bumbu penyedap
  7. Angkat kemudian hidangkan 






   


DISCLAIMER: All wallpapers and backgrounds found here are believed to be in the "public domain". All of the images displayed are of unknown origin. We do not intend to infringe any legitimate intellectual right, artistic rights or copyright. If you are the rightful owner of any of the pictures/wallpapers posted here, and you do not want it to be displayed or if you require a suitable credit, then please contact us and we will immediately do whatever is needed either for the image to be removed or provide credit where it is due. All the content of this site are free of charge and therefore we do not gain any financial benefit from the display or downloads of any images/wallpaper.

Resep Semur Jengkol Pedas


Semur jengkol pedas 
Bahan-bahan;    
  1. 1/4 kg jengkol tua
  2. 4 siung bawang putih
  3. 4 siung bawang merah
  4. 4 buah kemiri
  5. 5 buah cabai merah/ cabai rawit
  6. 1/2 ruas jahe
  7. 2 lembar daun salam
  8. Secukupnya garam,gula pasir,merica bubuk,p penyedap rasa
  9. Secukupnya kecap manis
  10. Minyak goreng untuk menumis

Langkah ;              
  1. Rebus jengkol sampai empuk dan kulit nya mengelupas
  2. Angkat,tiriskan lalu geprek jengkol yg sudah direbus
  3. Ulek sampe halus bawang merah,bawang putih,kemiri,jahe,cabai 
  4. Siapkan minyak goreng untuk menumis bumbu halus
  5. Setelah minyak panas lalu tumis bumbu halus hingga harum lalu masukan daun salam,garam,gula pasir,penyedap rasa,kecap manis dan sedikit air.
  6. Masukkan jengkol yg sudah digeprek tadi ke dalam bumbu yg sudah ditumis
  7. Koreksi rasa,
  8. Semur jengkol pedas siap dinikmati




   


DISCLAIMER: All wallpapers and backgrounds found here are believed to be in the "public domain". All of the images displayed are of unknown origin. We do not intend to infringe any legitimate intellectual right, artistic rights or copyright. If you are the rightful owner of any of the pictures/wallpapers posted here, and you do not want it to be displayed or if you require a suitable credit, then please contact us and we will immediately do whatever is needed either for the image to be removed or provide credit where it is due. All the content of this site are free of charge and therefore we do not gain any financial benefit from the display or downloads of any images/wallpaper.

Resep Opor Ayam Sederhana



Opor Ayam Sederhana
Bahan-bahan ;   
  1. 1 ekor ayam
  2. 2 gelas santan cair
  3. 1/2 gelas santan kental
  4. 2 lembar daun salam
  5. 1 lembar daun jeruk
  6. 2 tangkai sereh,keprek
  7. 5 cm lengkuang,keprek
  8. 1 sendok makan gula merah,sisir
  9. 2 sendok makan air asam jawa
  10. secukupnya Garam
  11. secukupnya Minyak

Bumbu halus:
  1. 1/2 sdt lada putih
  2. 1 sdm ketumbar
  3. 1/2 sdt  jinten
  4. 2 cm biji pala
  5. 6 bawang merah
  6. 3 bawang putih
  7. 2 cm kunyit
  8. 1 ruas jari jahe

Langkah;              
  1. Panaskan minyak,
  2. Tumis bumbu halus sampai harum,masukan,daun salam,daun jeruk,lengkuas dan sereh aduk2.
  3. Masukan ayam,aduk merata hingga bumbu meresap dan layu,
  4. Tambahkan santan encer masak hingga air menyusut dan agak surut
  5. Masak dengan api kecil.sesekali di aduk agar santan tidak pecah
  6. Tambahkan garam,gula jawa dan asam jawa.
  7. Setelah kuah nya menyusut dan agak mengental tambahkan santan kental
  8. masak hingga mendidih,lalu angkat dan sajikan.







   


DISCLAIMER: All wallpapers and backgrounds found here are believed to be in the "public domain". All of the images displayed are of unknown origin. We do not intend to infringe any legitimate intellectual right, artistic rights or copyright. If you are the rightful owner of any of the pictures/wallpapers posted here, and you do not want it to be displayed or if you require a suitable credit, then please contact us and we will immediately do whatever is needed either for the image to be removed or provide credit where it is due. All the content of this site are free of charge and therefore we do not gain any financial benefit from the display or downloads of any images/wallpaper.

Resep Rawon Daging Sapi







Kepayang atau keluek https://id.wikipedia.org (Pangium edule Reinw. ex Blume; suku Achariaceae, dulu dimasukkan dalam Flacourtiaceae) adalah pohon yang tumbuh liar atau setengah liar penghasil bahan bumbu masak sejumlah masakan Nusantara. Orang Sunda menyebutnya picung atau pucung, orang Jawa menyebutnya pucung. kluwak, atau kluwek, dan di Toraja disebut pamarrasan.

Biji keluak dipakai sebagai bumbu dapur masakan Indonesia yang memberi warna hitam pada rawon, daging bumbu keluak, brongkos, serta sup konro. Bijinya, yang memiliki salut biji yang dimanfaatkan, bila mentah sangat beracun karena mengandung asam sianida dalam konsentrasi tinggi. Bila dimakan dalam jumlah tertentu menyebabkan mabuk.

Racun pada biji kepayang dapat digunakan sebagai racun untuk mata panah. Bijinya aman diolah untuk makanan bila telah direbus dan direndam terlebih dahulu. Untuk memunculkan warna hitam, biji yang telah direbus dan direndam akan dipendam dalam tanah (setelah dibungkus daun pisang) selama beberapa hari.
Kayu tanaman ini juga bernilai ekonomi, dengan berat jenis 450-1000 kg.m-3.

Resep Rawon Daging Sapi
Bahan-bahan :    
  1. 500 gr daging sapi (potong dadu)
  2. 2 batang daun bawang (potong kasar)
  3. 1 batang serai geprek
  4. 4 lembar daun jeruk 
  5. 4 sdm air asam jawa

Bumbu Halus:
  1. 10 siung bawang merah
  2. 6 siung bawang putih
  3. 2 buah cabai merah besar
  4. 1 cm kunyit
  5. 3 butir kemiri
  6. 1/2 sdt ketumbar
  7. 4 buah keluwek (ambil isinya)

Bahan sambal :
  1. 10 cabai merah
  2. 5 buah bawang merah
  3. 5 buah bawang putih
  4. secukupnya Garam
  5. secukupnya Gula
  6. secukupnya Terasi
  7. secukupnya Penyedap rasa
  8. 2 buah jeruk limau

Langkah :              
  1. Rebus daging dengan garam terlebih dahulu sampai empuk dan tiriskan
  2. Tumis bumbu halus, tambahkan serai dan daun jeruk hingga harum aromanya, 
  3. Tuangkan air kaldu daging beserta dagingnya masak sampai mendidih. 
  4. Tambahkan air asam jawa, tambahkan penyedap rasa, gula dan garam, 
  5. Koreksi rasa
  6. Masukan potongan daun bawang. 
  7. Aduk sebentar dan matikan kompor. 
  8. Beri taburan bawang goreng diatasnya.



Untuk bahan sambal blender:  cabai, bawang merah, bawang putih, lalu tumis tambahkan garam, gula, penyedap rasa dan terasi secukupnya tunggu hingga matang dan sajikan bersama rawon daging dan perasan jeruk limau




   


DISCLAIMER: All wallpapers and backgrounds found here are believed to be in the "public domain". All of the images displayed are of unknown origin. We do not intend to infringe any legitimate intellectual right, artistic rights or copyright. If you are the rightful owner of any of the pictures/wallpapers posted here, and you do not want it to be displayed or if you require a suitable credit, then please contact us and we will immediately do whatever is needed either for the image to be removed or provide credit where it is due. All the content of this site are free of charge and therefore we do not gain any financial benefit from the display or downloads of any images/wallpaper.

Sate Taichan yang lagi Ngehits


Sate Taichan yang lagi Ngehits
Bahan-bahan:   
  1. 500 gr dada ayam
  2. 15 tusuk sate
  3. 1 sdt merica bubuk
  4. 5 siung bawang putih
  5. 1 sdt garam

Sambal:
  1. 15 cabe rawit
  2. 2 siung bawang putih
  3. 1 sdt terasi
  4. 1/2 sdt garam
  5. 1 sdt gula pasir
  6. 1 buah jeruk sambal

Langkah;              
  1. Haluskan bawang putih dan garam
  2. Potong kotak-kotak ayam lalu balurkan ke bumbu halus
  3. Tusukkan daging ayam yang sudah dibumbui ke tusuk sate diamkan 15 menit
  4. Panaskan tefon atau alat panggang lainn bakar sate sampai matang

  • Sambal nya : ulek cabe rawit,garam, gula, terasi, dan bawang putihLalu peras jeruk sambalnya.. sajikan



   


DISCLAIMER: All wallpapers and backgrounds found here are believed to be in the "public domain". All of the images displayed are of unknown origin. We do not intend to infringe any legitimate intellectual right, artistic rights or copyright. If you are the rightful owner of any of the pictures/wallpapers posted here, and you do not want it to be displayed or if you require a suitable credit, then please contact us and we will immediately do whatever is needed either for the image to be removed or provide credit where it is due. All the content of this site are free of charge and therefore we do not gain any financial benefit from the display or downloads of any images/wallpaper.

Tape Goreng Uenakk











Tape Goreng 
Bahan-bahan;    
  1. 200 gr tepung terigu
  2. Secukupnya air
  3. Secukupnya Tape singkong
  4. Secukupnya gula pasir
  5. Sejumput garam
  6. Minyak untuk menggoreng

Langkah:              
  1. Siapkan wadah masukan tepung terigu, tambahkan air sampai kekentalan di rasa cukup.
  2. Tambahkan gula aduk rata cicipi sedikit sampai manis nya pas..
  3. Jangan haluskan tape biarkan berbentuk tape,
  4. Masukkan tape ke adonan.
  5. Ambil satuper satu
  6. Goreng dengan minyak yang sudah panas,hingga kekuningan 
  7. Tiriskan ,tape goreng siap disajikan 
Enak disajikan pas masih hangat ditemani kopi atau teh anget



   


DISCLAIMER: All wallpapers and backgrounds found here are believed to be in the "public domain". All of the images displayed are of unknown origin. We do not intend to infringe any legitimate intellectual right, artistic rights or copyright. If you are the rightful owner of any of the pictures/wallpapers posted here, and you do not want it to be displayed or if you require a suitable credit, then please contact us and we will immediately do whatever is needed either for the image to be removed or provide credit where it is due. All the content of this site are free of charge and therefore we do not gain any financial benefit from the display or downloads of any images/wallpaper.

Batagor Bandung Mudah dan Lezat



Batagor Bandung
Bahan-bahan: 
  1. 300 gram ikan tenggiri
  2. 75 gram tepung tapioka
  3. 4 buah bawang putih
  4. 1 sdm garam
  5. secukupnya air
  6. 2 batang daun bawang
bahan pelengkap:
  1. 300 gram kacang tanah goreng
  2. 1 sdm cabe bubuk
  3. 2 sdm air asam jawa
  4. 1 keping gula merah
  5. 7 buah cabe rawit
  6. secukupnya gula merah
  7. munyak goreng

Bumbu pelengkap :
  1. timun
  2. saos cabe
  3. kecap manis

Langkah:              
  1. Haluskan daging ikan tenggiri dengan blender
  2. Tambahkan bawang putih yang sudah diulek, garam dan daun bawang
  3. Tambahkan tepung tapioka, aduk hingga tercampur semua. jangan terlalu kuat diuleni untuk menghindari adonan yang terlalu kenyal/alot
  4. Tambahkan air agar tidak terlalu kental
  5. Isi pada tahu dan kulit pangsit yang sudah disiapkan
  6. Goreng hingga kecoklatan

Bahan pelengkap:
  1. Blender kacang tanah yang sudah digoreng beserta bahan pelengkap lainnya
  2. Masak dengan sedikit minyak goreng, dan saos kacang siap digunakan




   


DISCLAIMER: All wallpapers and backgrounds found here are believed to be in the "public domain". All of the images displayed are of unknown origin. We do not intend to infringe any legitimate intellectual right, artistic rights or copyright. If you are the rightful owner of any of the pictures/wallpapers posted here, and you do not want it to be displayed or if you require a suitable credit, then please contact us and we will immediately do whatever is needed either for the image to be removed or provide credit where it is due. All the content of this site are free of charge and therefore we do not gain any financial benefit from the display or downloads of any images/wallpaper.

Sayur Lodeh Resep Jawa


Resep Sayur Lodeh Jawa
Bahan-bahan:
  1. 2 buah bawang putih
  2. 4 buah bawang merah
  3. 3 cabe merah
  4. 3 buah kemiri
  5. ½ sdt terasi bubuk
  6. 1 ikat kacang panjang
  7. 50 gr daun melinjo
  8. 1 buah labu siam ukuran sedang / besar
  9. 1 buah tahu
  10. 2 lembar daun salam
  11. 200 ml santan asli
  12. 400 ml air masak
  13. 1 buah jagung manis
  14. 1 buah tomat
  15. 1 sdt garam
  16. 1 sdt merica
  17. 1 sdm gula merah
  18. Minyak goreng


Cara Membuat :
  1. Haluskan bawang merah dan putih
  2. Bersihkan cabe merah, buang bijinya.
  3. Bersihkan kacang panjang labu siam,daun melinjo, melinjo, daun salam potong sesuai selera.
  4. Potong jagung manis dan tomat sesuai selera.
  5. Siapkan minyak goreng dalam penggorengan.
  6. Masukkan berbagai bumbu, yaitu bawang putih, bawang merah, cabe merah, garam, merica, kemiri, terasi bubuk.
  7. Goreng hingga muncul bau harum, sisihkan.
  8. Siapkan panci berisi air.
  9. Masukkan semua bahan sayuran kacang panjang, labu siam, jagung manis, dan tomat.
  10. Rebus hingga setengah matang / mendidih.
  11. Masukkan tahu yang telah dipotong sesuai selera.
  12. Masukkan bumbu yang sudah di goreng.
  13. Masukkan santan segar.
  14. Tunggu beberapa menit -/+ 5 menit kemudian angkat




  • ARTIKEL TERKAIT



   


DISCLAIMER: All wallpapers and backgrounds found here are believed to be in the "public domain". All of the images displayed are of unknown origin. We do not intend to infringe any legitimate intellectual right, artistic rights or copyright. If you are the rightful owner of any of the pictures/wallpapers posted here, and you do not want it to be displayed or if you require a suitable credit, then please contact us and we will immediately do whatever is needed either for the image to be removed or provide credit where it is due. All the content of this site are free of charge and therefore we do not gain any financial benefit from the display or downloads of any images/wallpaper.

Translate