Resep Telur Gulung ala Jajanan SD



Resep Telur Gulung ala Jajanan SD
Bahan:

  • 2 butir telur
  • 50 ml air
  • 1 sdm tepung maizena, larutkan dalam air
  • garam, lada, dan kaldu bubuk secukupnya
  • minyak untuk menggoreng

Cara membuat:

  1. Kocok dua butir telur sampai tercampur rata. Beri garam, lada, dan kaldu bubuk secukupnya.
  2. Masukkan maizena cair dan kocok lagi sampai rata. Tambahkan sedikit air dan kocok lagi.
  3. Tuang telur yang telah dikocok ke dalam botol dengan ujung yang runcing.
  4. Panaskan minyak goreng. Masukkan tusuk sate terlebih dahulu dalam minyak, setelah itu tuang telur yang ada dalam botol.
  5. Tarik telur dengan tusuk sate ke pinggir wajan lalu gulung. Angkat dan ulangi semua proses ini hingga telur habis.



Tips:

  • Minyak goreng harus dalam keadaan panas dengan api sedang.
  • Jangan lupa celupkan dulu tusuk sate ke dalam minyak panas sebelum telur dituang.


   


DISCLAIMER: All wallpapers and backgrounds found here are believed to be in the "public domain". All of the images displayed are of unknown origin. We do not intend to infringe any legitimate intellectual right, artistic rights or copyright. If you are the rightful owner of any of the pictures/wallpapers posted here, and you do not want it to be displayed or if you require a suitable credit, then please contact us and we will immediately do whatever is needed either for the image to be removed or provide credit where it is due. All the content of this site are free of charge and therefore we do not gain any financial benefit from the display or downloads of any images/wallpaper.

0 Response to "Resep Telur Gulung ala Jajanan SD"

Post a Comment