Vietnamese Spring Roll dengan Saus Asam Pedas

Bahan-bahan

  • 6 lembar rice paper
  • 50 gr jamur kuping siram air panas lalu iris tipis
  • 50 gr soun disiram air panas lalu tiriskab dengan air dingin
  • 1/3 kyuri dipotong korek api
  • 1/3 wortel impor dipotong korek api
  • 12 ekor udang direbus dan dikuliti
  • segenggam daun basil segar diiris
  • segenggam cilantro segar diiris
  • segenggam daun mint segar diiris
  • 60 ml cuka (saya pakai cuka apel, bahan saus)

Bahan saus :

  • 60 ml kecap ikan
  • 2 sendok makan gula pasir
  • 2 sendok makan air lemon
  • 1 siung bawang putih dicincang
  • sedikit cabe bubuk
  • 1 buah cabai besar dicincang

Langkah


  1. Bahan saus dikocok bersama kemudian disishkan.
  2. Di sebuah mangkok datar besar, masukkan air panas, kemudian rendam rice paper selama 3 detik agar lentur kemudian angkat dan letakkan rice paper di area datar (bisa di atas talenan).
  3. Letakkan 2 udang di tengah-tengah rice paper secara berdampingan kemudan letakkan soun di atasnya. Tambahkan wortel dan kyuri di bagian atas dan bawah udang, kemudian beri jamur kuping. Taburi daun ketumbar, basil, dan mint.
  4. Lipat bagian bawah rice paper, kemudian lipat bagian kiri dan kanannya, setelah itu gulung. Rice paper akan otomatis menempel.
  5. Sajikan dengan sausnya. Enak dimakan dingin


   


DISCLAIMER: All wallpapers and backgrounds found here are believed to be in the "public domain". All of the images displayed are of unknown origin. We do not intend to infringe any legitimate intellectual right, artistic rights or copyright. If you are the rightful owner of any of the pictures/wallpapers posted here, and you do not want it to be displayed or if you require a suitable credit, then please contact us and we will immediately do whatever is needed either for the image to be removed or provide credit where it is due. All the content of this site are free of charge and therefore we do not gain any financial benefit from the display or downloads of any images/wallpaper.

0 Response to "Vietnamese Spring Roll dengan Saus Asam Pedas"

Post a Comment